
Tentang Kami
Sunny Kids adalah pusat integrasi sensori luar ruangan yang menawarkan ruang transformasi yang dirancang khusus untuk anak-anak dengan Gangguan Spektrum Autisme (ASD) dan anak-anak dengan kebutuhan khusus lainnya. Kami menawarkan lingkungan yang menyenangkan agar mereka dapat menjelajah, belajar, dan berkembang.
Layanan Kami

Terapi Sensori Integrasi
Terapi ini bertujuan untuk membantu anak mengatur dan mengolah sensasi tersebut sehingga mereka dapat meresponsnya dengan lebih tepat dan terkoordinasi

Terapi Wicara
Terapi Wicara adalah jenis terapi yang difokuskan pada pengembangan keterampilan komunikasi pada anak ASD.

Terapi Perilaku
Terapi perilaku jenis terapi yang fokus pada modifikasi perilaku anak ASD dengan tujuan untuk meningkatkan keterampilan sosial, adaptasi, dan fungsionalitas anak.

Terapi Makan
Terapi makan adalah pendekatan yang digunakan untuk membantu anak-anak yang mengalami kesulitan makan, seperti pilih-pilih makanan, masalah tekstur, atau gangguan makan lainnya.

Terapi Kemandirian
Terapi kemandirian membantu anak-anak untuk belajar dan mengembangkan keterampilan sehari-hari, seperti berpakaian, makan sendiri, atau merawat diri.

Psikolog Anak dan Remaja
Psikolog Anak dan Remaja dilakukan oleh Psikolog profesional yang fokus pada kesehatan mental dan emosional anak-anak.
Galeri







